Sunday, August 22, 2010

Membuat CD Presentasi Pembelajaran Biologi Bab Virus

Pertengahan tahun 2009 yang lalu saya mendapatkan panggilan untuk sertifikasi guru, tentu saja bidang studi Biologi. Untuk bahan-bahan yang dikumpulkan antara lain SK (surat Keputusan) selama kita menjadi guru, RPP, media pengajaran dan lain-lain. Untuk media pengajaran karena media presentasi berupa power point juga sudah banyak yang bisa maka saya berusaha membuat media pengajaran yang berbeda dari kebanyakan yaitu berupa CD presentasi pembelajaran interaktif dengan Visual basic sebanyak 5 buah, dan alhamdulillah kesemuanya mendapatkan poin/penilaian. Disini akan saya bagikan file aplikasi presentasi tersebut, salah satunya adalah CD Pembelajaran Bab Virus.
Aplikasi presentasi ini bersifat fleksibel sehingga anda dapat menggunakannya untuk materi-materi yang lainnya misalkan membuat presentasi bab Protista, Bab Fungi dan lain-lain. Dan andapun dapat menuliskan nama, sekolah, kelas anda untuk menggantikan identitas saya.
Untuk lebih jelasnya anda dapat mengotak-atik sendiri file-file yang telah ada dan kemudian menjalankan aplikasi tersebut, otak-atik lagi dan jalankan lagi..hehe..




Maaf Link Download untuk Bab Virus terdeteksi oleh google tertular Virus mungkin karena mengandung kata-kata virus hehe.., sehingga saya upload yang Bab Monera Klik Disini untuk dowloadnya.
Terimakasih telah membaca dan berkunjung

8 comments:

  1. ga bisa di donload gan,, percuma dehh, gmna dong,,
    minta link yg lain dong,, contact me,,plz

    ReplyDelete
  2. Coba lagi Mas..
    Cara download di ZIDU setelah memasukkan Verification Code maka jangan klik Tombol DOWNLOAD melainkan tekan ENTER. Jika KLIK DOWNLOAD maka Gagal terdownload.

    ReplyDelete
  3. Masalahnya, katanya link ini udah terhapus alias not found...
    Coba deh cek ulang mas...

    ReplyDelete
  4. dasar kalo ga mau kasih itu jgn pamer share..ilmu i2 hrs di bagi gan ^^ semoga berkenan

    ReplyDelete
  5. Percuma share di ziddu, file nongkrong disana cuma beberapa hari setelah itu lenyap dihapus tanpa pemberitahuan.


    ReplyDelete
  6. Percuma share di ziddu, file nongkrong disana cuma beberapa hari setelah itu lenyap dihapus tanpa pemberitahuan.


    ReplyDelete
  7. Makasih dan mohon maaf untuk yang telah komen, betul Mas MazGuru, filenya telah dihapus, barusan cek file lainnya malah harus download file downloadernya dengan ekstensi exe.
    Silahkan download ^_^
    https://docs.google.com/file/d/0B17lWDxDzoE8bTBOZnotVDQ0RkU/edit?usp=sharing

    ReplyDelete
  8. Entah mengapa Bab Virus oleh google terdeteksi tertular Virus, sehingga saya upload yang Bab Moneraini linknya https://docs.google.com/file/d/0B17lWDxDzoE8WXZrMm1QUENFME0/edit?usp=sharing.
    Terimakasih telah menyempatkan berkomentar ^_^

    ReplyDelete